Pintu Sorong Baja
Pintu sorong baja atau yang biasa disebut dengan pintu air merupakan sebuah alat yang berfungsi sebagai pengendali laju debit aliran air, yang biasanya di pasang di saluran air maupun waduk maupun bendungan.
Pintu sorong baja dapat digunakan untuk bendung, bendungan, waduk, tempat objek wisata, kantong lumpur, PLTA, irigasi pertanian/perkebunan, Perusahaan air minum, dan sebagainya.
Pintu sorong baja memilki beberapa jenis yaitu :
1. Pintu sorong baja dengan roda gigi stang drat tunggal (pintu air gearbox single)
Pintu air ini menggunakan satu roda gigi/gearbox (bevel gear) yang menggerakan satu besi as ulir (as drat) untuk mengangkat daun pintu yang dioperasikan dengan menggunakan stir kemudi pintu pintu sorong baja.
2. Pintu sorong baja dengan roda gigi stang drat ganda (pintu air gearbox double)
Menggunakan dua roda gigi/gearbox (bevel gear) yang menggerakan dua besi as ulir (as drat) pada bagian kiri dan kanan untuk mengangkat daun pintu air yang dioperasikan atau dikontrol menggunakan stir kemudi.
3. Pintu sorong (pintu air single horizontal/pintu air engkel)
Pada jenis ini pintu sorong baja/pintu air tidak menggunakan roda gigi/gearbox (bevel gear) sama sekali, yakni stang pintu air/kemudi pintu air langsung terhubung dengan besi as ulir.
Anda membutuhkan pintu sorong baja?
Jika anda membutuhkan pintu sorong baja, Anda bisa menghubungi kami.
Kami merupakan produsen, supplier pintu air dan sparepart pintu air berkualitas.
Apakah saya bisa memesan pintu air dengan ukuran yang saya butuhkan/sesuai permintaan saya?
Ya, Kami mememproduksi pintu air sesuai dengan permintaan konsumen (customize). Anda juga bisa mengirimkan gambar (drawing) pintu air yang anda inginkan kemudian kami produksi sesuai permintaan anda.
Layanan konsumen
Line tlp CS 0812-6212-0039
Wa 081215275310
Email ortegasakti@gmail.com